Maulid Tanda Cinta???

Maulid Tanda Cinta???
Mencintai Rasul tidak dengan cara menyelisihi sunnah dengan melakukan bid’ah.
๐Rasulullah shallallahu โalaihi wasallam bersabda,
ู ููู ุนูู ููู ุนูู ููุงู ููููุณู ุนููููููู ุฃูู ูุฑูููุง ูููููู ุฑูุฏูู
โBarangsiapa melakukan suatu amalan yang bukan berasal dari kami, maka amalan tersebut tertolakโ (HR. Muslim no. 1718)
๐firman Allah azza wajalla:
ููููููุญูุฐูุฑู ุงูููุฐูููู ููุฎูุงููููููู ุนููู ุฃูู ูุฑููู ุฃูู ุชูุตููุจูููู ู ููุชูููุฉู ุฃููู ููุตููุจูููู ู ุนูุฐูุงุจู ุฃููููู ู
Maka hendaklah orang-orang yang menyelisihi perintah Rasul itu takut akan ditimpa fitnah atau ditimpa azab yang pedih. (QS. An-Nur: 63)
Allah azza wajalla tidak mengazab seseorang karena sebab cinta kepada Rasulnya.
Tetapi Allah azza wajalla mengazab seseorang karena sebab menyelisihi Sunnah
๐Dari Saโid bin Al-Musayyib rahimahullah seorang tabiโin, bahwa ia pernah melihat seorang yang shalat dua rakaโat setelah terbitnya fajar lebih dari dua rakaโat, ia melakukan banyak rukuk dan sujud. Maka Saโid melarangnya melakukan hal itu, lalu lelaki itu berkata kepada Saโid:
ููุง ุฃูุจูุง ู ูุญูู ููุฏูุ ุฃูููุนูุฐููุจูููู ุงูููููู ุนูููู ุงูุตููููุงุฉู ุ!
โWahai Abu Muhammad, apakah Allah subhanahu wataโala akan mengadzabku atas shalatku ini?!โ Saโid menjawab:
ููุงุ ูููููููู ููุนูุฐููุจููู ุนูููู ุฎูููุงูู ุงูุณูููููุฉู
โTidak, akan tetapi Allah akan mengadzabmu lantaran kamu menyelisihi sunnah.โ (Ad-Darimi: 1/404, Al-Baihaqi: 2/466, Abdurrazaq: 4755)
Tinggalkan Balasan